Desi Fitrie | Informasi-informasi Terupdate

Baca, Saksikan, Rasakan, Simpulkan...

Rabu, 25 Mei 2016

Saat Sedang Berjualan Sayur, Ibu Ini Dapat Kabar Kakaknya Jadi Menteri di Kabinet Baru Turki


Ibu ini adalah seorang penjual sayur di pasar. Saat beliau sedang berjualan sayur, beliau mendapat kabar dari temannya bahwa saudara laki-laki beliau terpilih menjadi Menteri dalam kabinet baru Turki yang dipimpin oleh Perdana Menteri Binali Yildirim.

Mervat Ozlu (63 tahun) merupakan adik dari Faruk Ozlu yang baru saja diangkat jadi Menteri Sains, Industri dan Teknologi di pemerintah baru Turki pada Selasa kemarin. Kepada media, Mervat bercerita ia mendengar kabar dari teman-temannya saat di pasar berjualan sayuran di kota Gelimli, di provinsi barat laut Duzce. Ia mengungkapkan kebahagiaan dan kegembiraan saudarnya jadi menteri.

Mervat mencatat bahwa Faruk adalah orang yang sangat jujur ​​dan pekerja keras.
Faruk Ozlu. Menteri baru Sains, Industri dan Teknologi ini lahir di provinsi barat laut dari Duzce pada tahun 1962. Dia lulus pada teknik mesin dari Yildiz Technical University di Istanbul.


Ozlu kemudian meraih gelar master dan doktor di Universitas Teknik Istanbul dan studi juga di Spanyol dan di Harvard University.

Ozlu memulai karir sebagai asisten penelitian di Yildiz Technical University pada tahun 1987. Dia terpilih sebagai sanggota parlemen wakil provinsi Duzce dari AKP.

Sumber: turkpress



Source http://ift.tt/1WkxxUD

Lorem ipsum dolor sit amet, consetetur sadipscing elitr, sed diam nonumy eirmod tempor invidunt ut labore et dolore magna aliquyam erat, sed diam voluptua.

Artikel Terkait

  • 'Mau dibilang bela Fahri Hamzah juga gak papa' Selamat pagi. Mau dibilang bela Fahri Hamzah juga gak papa :) Fahri itu vokal mengkritisi eksekutif. Harusnya seperti itulah anggota dewan. Tiga fungsi DPR ia lakukan optimal: pengawasan-legislasi-anggaran. Dia banyak bic…
  • Kisah Khalifah Umar Hendak Mengambil Paksa Rumah Abbas bin Abdil Muththalib Umar bin Khaththab ra sebagai khalifah pernah hendak mengambil paksa rumah Abbas bin Abdil Muththalib ra, paman Rasulullah saw. “Dulu Rasulullah saw pernah berkeinginan untuk meluaskan masjid ini, tapi belum terlaksana hin…
  • Maraknya Pernikahan antara Pengungsi Suriah dengan Warga Turki Turki menjadi sorotan terkait pengungsi Suriah yang membanjiri Turki dan negara ini merupakan negara yang paling terbuka dalam menampung gelombang pengungsi Suriah. Namun ada hal menarik di balik peristiwa yaitu meningkatn…
  • Tolonglah Saudaramu yang Dizalimi Atau Berbuat Zalim عَنْ أَنَسٍ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ قَالَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ : انْصُرْ أَخَاكَ ظَالِمًا أَوْ مَظْلُومًا قَالُوا يَا رَسُولَ اللَّهِ هَذَا نَنْصُرُهُ مَظْلُومًا فَكَيْفَ نَنْصُرُهُ ظَالِمًا…
  • Firasat-firasat Sayyid Quthb Penulis: Yusuf Maulana* Tersebutlah nama Jamal Rabi’ dalam berita acara pemeriksaan (BAP) Sayyid Quthb yang kelak berujung vonis hukuman 15 tahun. Jamal disebut-sebut Sayyid seorang perwira yang memberinya ide pemberontaka…

Pages

Back To Top